Identifikasi Bidang Gelincir Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas Dengan Konfigurasi Dipole – Dipole (Studi Kasus : Takokak, Kabupaten Cianjur, Provinsi Jawa Barat)MARTIN SIBARANI / Risky Martin Antosia, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2023Kabupaten Cianjur terutama pada Kecamatan Takokak merupakan daerah yang berada di Jawa Barat yang sering terjadi longsor yang menyebabkan kerugian pada masyarakat sekitar yang terkena dampaknya. Bidang gelincir menjadi salah satu faktor penyebab longsor. Oleh karena itu, penelitian ini dilakukan unt... |
Identifikasi Sebaran Sungai Bawah Permukaan Berdasarkan Sifat Resistivitas Batuan di Daerah Sadeng dan SekitarnyaErrydha Isnaenie / Selvi Misnia Irawati, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Peran air dalam suatu kehidupan sangat penting dan merupakan bagian dalam kelangsungan hidup makhluk hidup yang telah disediakan langsung oleh alam. Oleh karena itu, daerah yang mengalami kekeringan akan sangat kesulitan salam melakukan aktivitas sehari-hari. Daerah di Indonesia sangat banyak kondis... |
Pemodelan Bawah Permukaan Berdasarkan Data Geolistrik Konfigurasi Wenner Schlumberger Untuk Menentukan Zona Lemah Di Situs Pugung Raharjo Lampung TimurSultan Mandala Galih Samudra / Dr. Nono Agus Santoso S.Si., M.T / Teknik Geofisika, 2024Ancaman kerusakan suatu bangunan atau infrastruktur disebabkan salah satunya adanya zona lemah yang ada di bawah permukaan. Penelitian ini dilakukan di daerah Kabupaten Lampung Timur Situs Pugung Raharjo. Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengidentifikasi zona lemah pada lapisan bawah permu... |
Penentuan Bidang Gelincir Menggunakan Metode Geolistrik Tahanan Jenis Konfigurasi Wenner pada Lereng di Jalan Way Ratai Kabupaten PesawaranMaria Kumalasari / Dr. Ikah N.P. Permanasari, S.Si., M.si. / Fisika, 2024Tanah longsor sering terjadi pada area jalan dan pemukiman yang berada di lereng pada daerah dataran tinggi. Topografi Kabupaten Pesawaran sebagian besarnya merupakan daerah perbukitan hingga pegunungan sehingga terdapat pemukiman dan jalan yang dibangun pada daerah lereng. Kabupaten Pesawaran memil... |
Pendugaan batuan keras menggunakan metode geolistrik 2D untuk perencanaan pembangunan pada Dusun Tega Lega, Desa Karang Anyar, Lampung SelatanMuhammad Rizki Ramadhan / Risky Martin Antosia S.Si.,M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Desa Karang Anyar yang terletak di Kabupaten Lampung Selatan, Provinsi Lampung, menjadi salah satu kawasan di Lampung Selatan yang mengalami perkembangan yang pesat. Fasilitas-fasilitas yang sangat penting bagi masyarakat sekitar meliputi sarana pendidikan serta lahan pembangunan guna meningkatkan k... |
Identifikasi Zona Akuifer Air Tanah Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas Konfigurasi Wenner Schlumberger (Studi Kasus : Desa Menggung, Cepu, Blora, Jawa Tengah)Selsabilla Odifah Putrie / Purwaditya Nugraha, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Blora terletak pada area pegunungan kapur. Secara geografis, blora termasuk daerah dataran rendah dengan ketinggian terendah 30 hingga 280 mdpl dan daerah perbukitan dengan ketinggian tertinggi 500 mdpl. Sebagian wilayah Kabupaten Blora merupakan daerah krisis air bersih, oleh karena itu perlu... |
Pendugaan Akuifer Berdasarkan Pemodelan Inversi Particle Swarm Optimization (PSO) Pada Data Vertical Electrical Sounding (VES) Dan Analisis Parameter Fisis Air Tanah Di Desa Sidodadi, PesawaranJOSMA HARDIANTO DAMANIK / Risky Martin Antosia, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Desa Sidodadi terletak di Kecamatan Teluk Pandan, Kabupaten Pesawaran, kerap dilanda kekeringan saat musim kemarau. Parahnya lagi, sebagian sumur warga mengandung air payau akibat intrusi air laut serta PDAM (Perusahaan Daerah Air Minum) belum menyuplai air bersih. Apabila ditemukan air tawar, akan ... |
Identifikasi Lapisan Keras Menggunakan Metode Geolistrik 2D Dengan Korelasi Data Standard Penetration Test (SPT) Untuk Informasi Pembangunan Permukiman (Studi Kasus: Desa Tangkil, Kecamatan Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat)Desvin Yonswad Stefanus Manurung / Alhada Farduwin, S.T., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Jawa Barat merupakan salah satu provinsi dengan populasi tertinggi di Indonesia. Seiring terjadinya penambahan penduduk, maka perlu dilakukan pembangunan permukiman penduduk. Perencanaan pembangunan permukiman memiliki beberapa faktor yang perlu diperhatikan seperti perencanaan fondasi. Fondasi adal... |
IDENTIFIKASI SEBARAN AKUIFER DENGAN PENERAPAN INVERSI GENETIC ALGORITHM PADA DATA GEOLISTRIK VERTICAL ELECTRICAL SOUNDING SERTA ANALISIS PARAMETER FISIK AIR TANAH (STUDI KASUS DESA SIDODADI, PESAWARAN)Raihan Baitor Rahman / Risky Martin Antosia, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Penelitian di Desa Sidodadi bertujuan untuk mengidentifikasi keberadaan akuifer air tawar karena, penduduk di daerah ini menghadapi kesulitan mendapatkan air (tawar) akibat belum terintalasi air dari PDAM dan terdampak intrusi air laut yang menyebabkan sumur warga menjadi payau. Akuifer diidentifi... |
IDENTIFIKASI ZONA LEMAH MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK KONFIGURASI WENNER ALPHA YANG DIKORELASIKAN DENGAN DATA SONDIR STUDI KASUS: JALAN TERUSAN RYACUDU, KABUPATEN LAMPUNG SELATANAhmad Nur Rohim / Dr. Nono Agus Santoso S.Si., M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Pembangunan infrastruktur jalan merupakan komponen penting yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan ekonomi suatu wilayah. Peningkatan volume kendaraan yang melintasi ruas jalan akan mempengaruhi kondisi jalan. Kerusakan jalan umumnya diakibatkan oleh kondisi geologi bawah permukaan, k... |
Identifikasi Potensi Akuifer Dengan Menggunakan Metode Geolistrik Resistivitas Konfigurasi Wenner-Schlumberger Pada Kebun Raya Institut Teknologi SumateraSanta Maharani Sitio / Andri Yadi Paembonan, S.Si., M.Sc. / Teknik Geofisika, 2024Kebun Raya ITERA terletak di Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan sering mengalami kekurangan air pada saat musim kemarau sehingga evaluasi lebih lanjut diperlukan untuk menilai seberapa banyak ketersediaan air di wilayah Kebun Raya ITERA. Maka dari itu, perlu dilakukan pengukuran geolist... |
IDENTIFIKASI PATAHAN/SESAR BARU (SESAR CUGENANG) PENYEBAB GEMPA CIANJUR MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK : KONFIGURASI WENNER – SCHLUMBERGER PADA DAERAH TERDAMPAK GEMPAFatma Sari / Muhamad Ragil Setiawan S.Pd., M.Sc. / Fisika, 2024IDENTIFIKASI PATAHAN/SESAR BARU (SESAR CUGENANG) PENYEBAB GEMPA CIANJUR MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK : KONFIGURASI WENNER-SCHLUMBERGER PADA DAERAH TERDAMPAK GEMPA Fatma Sari (120110010) Pembimbing: Muhamad Ragil Setiawan, S.Pd., M.Sc., dan Bambang Sugiarto, S.T.,M.T ABSTRAK Gempa yang t... |
Identifikasi Akuifer Pada Metode Geolistrik 1D Dengan Perbandingan Konfigurasi Schlumberger dan Wenner-Alpha di Desa Sidodadi Kecamtan Teluk Pandan Kabupaten PesawaranBimo Mahesa Krismanto / Risky Martin Antosia, S.Si.,M.T. / Student Dissertations and Theses, 2024Penelitian di Desa Sidodadi bertujuan untuk mengidentifikasi keberadaan akuifer air tawar karena penduduk di daerah ini menghadapi kesulitan mendapatkan air (tawar) akibat belum terinstalasi air dari PDAM dan terdampak intrusi air laut yang menyebabkan sumur warga menjadi payau. Akuifer diident... |
IDENTIFIKASI KEBERADAAN ANDESIT MENGGUNAKAN METODE GEOLISTRIK VERTICAL ELECTRICAL SOUNDING KONFIGURASI SCHLUMBERGER (Studi Kasus Gunung Mergi, Desa Beji, Kecamatan Ungaran Timur, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah)Helen Dinda Sasmita / Purwaditya Nugraha, S.Si., M.T. / Teknik Geofisika, 2024Kebutuhan akan batuan andesit semakin meningkat seiring pesatnya perkembangan pembangunan infrastruktur di Jawa Tengah. Kabupaten Semarang memiliki banyak tambang batu andesit, namun produksi yang dilakukan masih belum optimal. Lokasi penelitian ini berada di Gunung Mergi yang terletak di desa Beji,... |
Identifikasi persebaran akuifer di daerah perumahan revana dengan metode Schlumberger, desa Banjar agung, jati agung, lampung selatanHadian Mansurin / Risky Martin Antosia, S.Si., M.T / Teknik Geofisika, 2025Perkembangan suatu daerah merupakan suatu aspek penting pada daerah itu baik dalam segi pembangunan maupun dari segi pertanian. Desa Banjar Agung, kecamatan Jati Agung, kabupaten Lampung Selatan merupakan suatu daerah yang saat ini pesat akan segi pembangunan. Penelitian ini bertujuan untuk me... |
Identifikasi Batuan Andesit Dengan Metode VES (Vertical Electrical Sounding) Pada Kecamatan Bergas dan Ungaran Timur, Kabupaten SemarangRenquita Febwintan Gultom / Andri Yadi P, S.Si., M.Sc. / Teknik Geofisika, 2025Andesit adalah jenis batuan beku ekstrusif yang berasal dari pembekuan lava gunung berapi. Proses pembentukan andesit melibatkan pendinginan lava di permukaan bumi, yang membentuk struktur kristalin dengan ukuran mineral yang relatif lebih kecil dibandingkan batuan beku lainnya. Secara geologi, ande... |
Identifikasi Zona Akuifer Menggunakan Vertical Electrical Sounding (VES) Konfigurasi Schlumberger di Daerah Kampung Baru, Kecamatan Labuhan Ratu, Kota Bandar LampungNia maharani sapitri / Risky Martin Antosia, S.Si., M.T / Teknik Geofisika, 2025Penelitian ini dilakukan di daerah Kampung Baru, Kecamatan Labuhan Ratu, Kota Bandar Lampung, dengan tujuan mengidentifikasi keberadaan akuifer sebagai upaya pemenuhan kebutuhan air tanah di kawasan perkotaan yang terus meningkat akibat pertumbuhan populasi. Peningkatan kebutuhan air ini semakin men... |